Bapak Ekonomi Pekanbaru
Encik H. Moh. Zein bin E. H. Moh. Nuh (Penghulu Pusako-Kerajaan Siak Sri Inderapura periode: 1924-1944): Sosok Pengusaha Putra Jati Siak yang Telah Go International di Awal Abad ke-19 Ditulis kembali oleh : Muhammad Thohiran Mungkin hanya segelintir generasi muda Indonesia yang mengenal sosok Encik H. Moh. Zein bin E. H. Moh. Nuh (Penghulu Pusako-Kerajaan [...]