Penandatanganan Kesepakatan Bukan Keputusan Dewan
DUMAI (riaupeople) – Rencana kegiatan pembangunan infrastruktur dengan sistem pekerjaan tahun jamak (multiyears) yang ditandatangani Kepala Daerah dan Ketua DPRD Kota Dumai dinilai memiliki sederet kesalahan. Diantaranya, proyek multiyears itu tidak dituangkan dalam kebijakan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Pemerintah Kota Dumai Tahun 2012 – 2015. Anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD Dumai, Hasrizal kepada wartawan, [...]